BloggerIndonesia.net - Bagi Anda yang punya hobi memasak, membaca blog ini sepertinya sangat menarik. Ya, blog yang berjudul Berbagi pengetahuan ini dibuat oleh Anggi Tirtayadi, dari Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
![]() |
Anggi Tirtayadi |
Sebuah komunitas yang mewadahi para blogger dari seluruh Indonesia.
Komunitas ini diisi oleh berbagai kegiatan positif dalam menjelang era digital 4.0.
Kami sering mengadakan berbagai pelatihan-pelatihan, baik tatap muka maupun via online.
Bagi Anggota yang berbakat dan aktif dalam komunikasi antar anggota akan mendapatkan pemberdayaan khusus.
Semua anggota dan pendiri terdiri dari kita yang masih dan akan terus belajar dari sesama.
Komunitas Blogger Indonesia memiliki misi memberdayakan SDM dan mempromosikan SDA yang ada di Indonesia.
Anggota Resmi yang telah mendaftar merata dari ujung ke ujung pulau di Indonesia.
Menjalin kekerabatan sambil belajar antar Anggota di seluruh Indonesia.
Posted by: Admin Posted date: Selasa, Februari 02, 2021 / comment : 0
![]() |
Anggi Tirtayadi |
Artikel dari Kategori : 13 Jawa Barat Anggota
Tidak ada komentar: